Workshop 17 Sub Sektor Industri Kreatif Bidang Fesyen

Masih dalam suasana Program Penguatan Pendidikan Tinggi Vokasi (P3TV) untuk rangkaian kegiatan selanjutnya akan diadakan pada hari jum’at, 23 Oktober 2020 akan diselenggarakan Workshop 17 Sub Sektor Industri Kreatif bidang Fesyen bertempat di Lor In Hotel. Acara ini akan di selenggarakan sampai tanggal 24 Oktober 2020. Didalam perhelatan ini juga akan ada penandatanganan MOA dengan PT. Milangkori Persada dan juga pada hari berikutnya akan ada Workshop Make Up.

Scroll to Top